Petruk Nagih Janji

Pada lakon ini mengisahkan tentang , Petruk nagih janji kepada Kresna oleh karena dulu Petruk dapat mengalahkan Pandu Bregola, dan akan dikimpoikan dengan putrinya yang bernama Subratawati.

Sementara itu, salah seorang putra Arjuna yang bernama Prabakusuma juga melamar Subratawati, dan telah diterima.

Petruk pergi dari Karangkedempel dan bertemu saudaranya Gandarwa, mengutarakan maksudnya ingin memperistri Subratawati. Petruk diberi busana menjadi ksatria bagus bernama Bambang Suksma Nglembara dan pergi ke Dwarawati bermain cinta dengan Subratawati.

Sementara Prabakusuma telah datang di Kerakjaan Dwarawati, tetapi menerima laporan bahwa calon temanten putri memadu cinta dengan seorang ksatria.

Setelah mendapat laporan itu Prabu Kresna marah. Suksma Nglembara terkena panah berubah ujud menjadi Petruk, dan akhirnya Subratawati dikimpoikan dengan Petruk, dengan syarat, bilamana akan kumpul dengan istrinya Petruk harus berubah ujud seorang ksatria.

0 komentar:

Posting Komentar

Popular Posts

Contact

Nama

Email *

Pesan *